Kamis, 10 Mei 2012

Tim SAR di Lokasi Puing Pesawat Sukhoi SSJ-100 Temukan Korban Tewas




Tim SAR di Lokasi Puing Pesawat Sukhoi SSJ-100 Temukan Korban Tewas. Akhirnya Tim SAR gabungan mencapai lokasi penemuan Puing Pesawat Sukhoi SSJ-100 di kawasan Batu Tapak, Cidahu, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada Kamis (10/5/2012) siang.



Di sana, tim menemukan korban tewas, kendati belum bisa memastikan identitas dan jumlahnya.

Perwakilan Humas Basarnas, Gagah Prakoso, menuturkan bahwa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar