Minggu, 06 Mei 2012

Isi Buku 'Allah, Liberty,and Love' Karya Irshad Manji




Isi Buku 'Allah, Liberty,and Love' Karya Irshad Manji. Apa sebenarnya isi buku 'Allah, Liberty,and Love' Karya Irshad Manji sehingga pada acara pembedahan buku ini yang dilakukan pada 4 Mei 2012 kemarin harus dibubarkan oleh pihak aparat keamanan?




Anis Maftuhin, menyatakan Isi Buku 'Allah, Liberty,and Love' Karya Irshad Manji menceritakan tentang keresahan muslimah di seluruh dunia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar